Tuesday, July 22, 2014

macam-macam tingkat kematangan boiled egg atau telur rebus


selamat pagi teman-teman.....apakah pagi ini kalian sudah sarapan ???. Apakan anda suka sarapan pagi dengan telor ???
nah....kali ini saya akan jelaskan beberapa macan tingkat kematangan boiled egg atau telur rebus:

1. Soft boiled egg yaitu telur yang direbus selama 3-4 menit (normal 3 menit),dengan keadaan telur dimana putih telur sudah mulai mengental namun kuning telur masih encer atau cair.

2. Medium boiled egg yaitu telur yang direbus selama 4-8 menit (normal 5 menit), dengan keadaan telur dimana putih telur sudah mengental begitu pula dengan kuning telur juga sudah mulai mengental.

3. Hard boiled egg yaitu telur yang direbus selama 8-10 menit (normal 10 menit), dengan keadaan telur dimana putih dan kuning telur sudah padat.

telur yang direbus lebih dari 12 menit namanya over cooking yang biasanya putih dan kuning telur berisi lingkaran-lingkaran biru dan sangat padat.

jika anda seorang waiter/ss anda pasti akan menanyakan tingkat kematangan telur kepada tamu bukan ??. Salah satu caranya yang bisa anda gunakan adalah :"how level of maturitydo you want ??" artinya:" bagai mana tingkat kematangan yang anda inginkan ??"

sekian yang dapat saya bagikan kepada anda, semoga dapat bermanfaat bagi anda semua
terimakasih.....

No comments:

Post a Comment